Latest News
Diberdayakan oleh Blogger.
Rabu, 18 Mei 2016

New Honda Sonic 150R


Desain Motor New Honda Sonic 150R
Mesin
  • Tipe : 4 langkah, DOHC – 4 katup
  • Isi Silinder : 149.16 cc
  • Tenaga Maksimal : 11.8 KW (16.0 PS) / 9000 rpm
  • Torsi Makimal : 11.8 KW (16.0 PS) / 9000 rpm
  • Sistem bahan bakar : Fuel Injection
  • Transmisi : Manual, 6-Kecepatan
Harga
  • Rp 21.200.000 (Standard)
  • Rp 21.800.000 (Repsol)
Dahulu Honda pernah merilis motor ayam jago, namun saat ini motor jenih ini belum terlalu populer seperti sekarang. Nah disaat Suzuki sukses memasarkan Satria FU 150 sebagai motor bebek sporty, maka Honda tak mau kalah dan ikut merilis motor baru bernama New Honda Sonic 150R. Berbekal mesin 4 langkah, DOHC dengan 4 katup dan volume silinde 149.16cc, motor ini siap memanjakan pecinta otomotif yang menginginkan motor bebek dengan performa tercepat saat ini. Keluaran tenaganya sangat besar, mencapai 11.8 KW / 9000 rpm dan torsi 13,5 Nm / 6500 rpm. Selain itu, motor baru dari Honda tersebut juga menawarkan teknologi injeksi dan mengusung rem cakram pada ban depan serta ban belakangnya.

Selain ketujuh motor baru yang kami rekomendasikan diatas, sebenarnya masih banyak lagi motor terbaru yang dipasarkan di Indonesia. Namun rata-rata merupakan pembaharuan atau versi upgrade dari generasi sebelumnya, seperti All New Honda CB150R Street Fire yang kali ini membawa desain lebih sport. Untuk bersaing melawan Honda CB150R terbaru, Yamaha juga merilis Yamaha Vixion Advance yang membawa perubahan tampilan luar serta peningkatkan performa mesin. Setiap motor akan memiliki performa berbeda-beda, karena memiliki kapasitas mesin dan harga berbeda pula, jadi silahkan pilih motor baru dengan kualitas terbaik sesuai budget yang sobat otomotif miliki. “Salam Otomotif”


  • Blogger Comments
  • Facebook Comments

0 komentar:

Posting Komentar

Item Reviewed: New Honda Sonic 150R Rating: 5 Reviewed By: Pesona Kedaung